ada sebuah pelajaran yang saya dapat dari salah satu status teman saya di facebook mungkin ini bukanlah suatu pelajaran yang berharga bahkan saking tidak berharganya dinas pendidikan tidak memasukannya ke dalam ujian nasional. ini adalah sebuah pelajaran tentang kehidupan sebenarnya saya memang belum bisa menerapkan pelajaran ini untuk hidup saya jadi dri pada ini pelajaran membusuk di otak saya apa salahnya saya share disini??
beberapa waktu yang lalu teman saya pernah menulis status yang berbunyi `betapa beruntungnya diri saya karna disaat orng lain khilangan penglihatan saya masih bisa melihat semua keajaiban alloh swt, disaat org lain harus berlari dengan kursi roda saya masih bisa menendang bola sambil tertawa, ....` mungkin itu adalah inti dari status teman saya tsbt dari situ saya sadar betapa beruntungnya diri kita di saat saudara kita terisak kita masih bisa trtawa, dsaat saudara kita jatuh kita masih trus berlari, tetapi trkadang kita lupa bahkan malas untuk mngtahui bahwa diri kita itu lbih beruntung bahkan paling beruntung dbandingkan org lain mungkin memang benar mlihat mlihat org yg diatas kita hanya akan membuat diri kita sombong dan lupa diri jadi alangkah baiknya kita melihat orang yang dibawah kita agar kita sadar betapa beruntungnya hidup kita ^^